peribahasa

Assalamualaikum WR.WB.
Halo teman-teman kali ini saya akan memberikan 5 contoh peribahasa dan artinya.

1.Bagai keledai jatuh pada lubang yang sama.
Artinya:mungulangi kesalahan yang sama.

2.Besar pasak dari pada tiang.
Artinya:besar pengeluaran dari pada pemasukkan.

3.Air tenang menghanyutkan.
Artinya:orang yang pendiam biasanya pintar dan mampu mengerjakan sesuatu yang sulit.

4.Bagai air di daun talas
Artinya:tidak punya pendirian.

5.Tong kosong nyaring bunyinya.
Artinya:orang yang bodoh biasanya banyak bicara.

Semoga bermanfaat ya...
Sekian dan terima kasih.
Assalamualaikum WR.WB

Komentar